Sistem harus berbicara sesuai dengan bahasa penggunanya, menggunakan kata, kalimat, dan konsep yang biasa digunakan oleh pengguna.
Ada kesalahan yang fatal dalam pemberian nama kategori produk yang dijual.
Mencantumkan nama merk suatu produk merupakan kesalahan apalagi belum mempunyai ijin untuk mencantumkan merk tersebut kepada perusahaanya, juga apabila ada pembeli ingin membeli barang tersebut tetapi dia bekerja pada merk saingannya maka akan terasa enggan untuk membeli produk, disini kita bisa lihat hiasan keranjang Aqua.
Rekomendasinya mengganti nama kategori tersebut menjadi hiasan keranjang gelas plastik mungkin akan lebih fair.
Untuk severity rating, masalah ini diklasifikasikan pada skala 4 usabillity catasthrope, yang artinya harus diubah sebelum web ini diluncurkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar